EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

PERANAN BANK KALSEL SYARIAH SEBAGAI BANK DAERAH DALAM MENGEMBANGKAN UMKM DI BANJARMASIN

MASKAMAH, ALMAHBUBAH (2021) PERANAN BANK KALSEL SYARIAH SEBAGAI BANK DAERAH DALAM MENGEMBANGKAN UMKM DI BANJARMASIN. Skripsi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (98kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (942kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (31kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (428kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (446kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (44kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (44kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (463kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (32kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (132kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (451kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (451kB)

ABSTRAK

ABSTRAK Maskamah AlMahbubah. 2021. Peranan Bank Kalsel Syariah Syariah Sebagai Bank Daerah Dalam Mengembangkan UMKM di Banjarmasin. Skripsi, Program Studi Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam. Pembimbing: (I) Prof. Dr. H. A. Hafiz Anshary A.Z, M.A (II) Dra. Hj. Noorwahidah Haisy, M.Ag. Kata Kunci : Peranan, Bank Kalsel Syariah, UMKM Banjarmasin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan Bank Kalsel Syariah S Parman Banjarmasin dalam Mengembangkan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), di samping itu untuk mengetahui kendala dalam Mengembangkan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), oleh hasil pengamatan penulis bahwa bank daerah harus memiliki peranan penting untuk membantu UMKM di daerahnya khususnya di Banjarmasin dengan sistem syariah guna membantu UMKM mampu tumbuh dan berkembang. Hasil analisis dikembangkan lebih lanjut untuk mendapatkan kesimpulan yang mampu menjelaskan inti dari penelitian yang telah dilakukan. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research), yaitu dengan langsung meneliti ketempat terjadinya masalah yang penulis teliti untuk mendapatkan data-data yang diperlukan. Karenanya, untuk memperoleh data yang diperlukan, penulis melakukan wawancara untuk memecahkan kajian masalah yang diteliti secara langsung dengan Kepala Seksi Pemasaran. Penelitian ini berlokasi di Bank Kalsel Syariah S Parman Banjarmasin. Dengan mengambil pendekatan penelitian berupa deskriptif kualitatif, yakni penelitian yang menggambarkan bagaimana peranan dan kendala yang dihadapi oleh Bank Kalsel Syariah S Parman dalam mengembangkan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini yaitu dilihat dari segi peranan Bank Kalsel Syariah S Parman Banjarmasin agar bisa terus menjaga konsistensi mereka sebagai lembaga penjaminan pembiayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dengan telah dibantunya 272 nasabah dengan nominal penyaluran dana sebesar Rp.73.156.000.000 Milyar yang semuanya tumbuh dan berkembang. Sedangkan pada segi kendala Bank Kalsel Syariah S Parman yang dihadapi belakangan ini adalah adanya dampak Covid-19 yang menyebabkan menurunnya pendapatan bahkan kebangkrutan bagi para pelaku UMKM, namun baik dari pihak Bank Kalsel Syariah S Parman dan nasabah UMKM menyelesaikan masalah melalui jalur musyawarah sehingga tidak ada pihak yang dirugikan.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Depositing User: Users 6417 not found.
Date Deposited: 29 Oct 2021 05:48
Last Modified: 29 Oct 2021 05:48
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/17397

Actions (login required)

View Item View Item