EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Analisis Strategi Pemasaran Produk Tabungan Haji di BMT UGT Nusantara cabang Banjarmasin

Rushadi, Ridho (2023) Analisis Strategi Pemasaran Produk Tabungan Haji di BMT UGT Nusantara cabang Banjarmasin. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
1. PERNYATAAN.pdf

Download (258kB)
[img] Text
2. AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (148kB)
[img] Text
4. BAB I.pdf

Download (531kB)
[img] Text
5. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (694kB)
[img] Text
6. BAB III.pdf

Download (287kB)
[img] Text
7. BAB IV.pdf

Download (549kB)
[img] Text
8. BAB V.pdf

Download (257kB)
[img] Text
9. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (278kB)
[img] Text
10. LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Sebagai salah satu lembaga keuangan yang beroperasi berdasarkan sistem syariah,BMT mempunyai peluang untuk berkembang dan bersaing dengan lembaga keuangan lainnya. Keberadaan BMT diharapkan dapat membawa perubahan pada sistem ekonomi masyarakat lebih baik lagi. Dengan hal tersebut, BMT diharuskan memiliki strategi pemasaran yang baik agar dapat memperoleh share pasar yang luas, serta mampu bersaing dengan lembaga keuangan lainnya. Adapun fokus pada penelitian ini adalah: 1) Bagaimana strategi pemasaran yang diterapkan oleh BMT UGT Nusantara Cabang Banjarmasin pada produk Tabungan Haji 2) Apa saja kendala yang dihadapi dalam memasarkan produk Tabungan Haji di BMT UGT Nusantara Cabang Banjarmasin? Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dan menggunakan pendekatan deskriftif kualitatif dengan metode pengumpulan data wawancara dan dokumentasi Data yang terkumpul kemudian dianalisis secara analisis deskriptif kualitatif, dengan mengumpulkan data-data yang terkait di lapangan kemudian dianalisis dan mendapatkan kesimpulan dari hasil penelitian. Berdasarkan hasil temuan data, peneliti dapat menyimpulkan bahwa: 1) Strategi pemasaran yang dilakukan oleh BMT UGT Nusantara Cabang Banjarmasin dalam memasarkan produk tabungan haji adalah dengan menggunakan bauran pemasaran 7P, yang meliputi product, price, place distribution, promotion, people, physical evidence, dan process. Dan juga mengunakan beberapa pengelompokkan pemasaran seperti, segmentasi pasar, menentukan pasar sasaran, melakukan positioning2) Kendala dalam proses pemasaran produk tabungan haji adalah kurangnya memahami kehendak dari masyarakat sekitar, kurangnya SDM yang dimiliki oleh BMT dalam pemasaran.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Depositing User: Sri Yuniarti Fitria
Date Deposited: 13 Feb 2023 01:05
Last Modified: 13 Feb 2023 01:05
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/22128

Actions (login required)

View Item View Item