EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Hubungan Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah, Disiplin Kerja Guru,Dan Iklim Organisasi Sekolah Dengan Mutu Pendidikan Madrasah Tsanawiyah Se-Kabupaten Barito Utara

H.Kasmun, H.Kasmun (2017) Hubungan Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah, Disiplin Kerja Guru,Dan Iklim Organisasi Sekolah Dengan Mutu Pendidikan Madrasah Tsanawiyah Se-Kabupaten Barito Utara. Tesis, Pascasarjana.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (301kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (459kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (327kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (606kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (757kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (476kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (329kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (259kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (288kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (83kB)

ABSTRAK

H.Kasmun, 2016 Hubungan Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah, Disiplin Kerja Guru,Dan Iklim Organisasi Sekolah Dengan Mutu Pendidikan Madrasah Tsanawiyah Se-Kabupaten Barito Utara, Program Pascasarjana, Institut Agama Islam Negeri Antasari Banjarmasin. Pembimbing I : D.r. Ahmad Salabi, M.Pd. pembimbing II : Dr. Irfan Noor, M.Hum. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : Hubungan Gaya kepemimpinan Kepala Sekolah, Disiplin Kerja Guru, dan Iklim Organisasi Sekolah Dengan Mutu Pendidikan Madrasah Tsanawiyah se-Kabupaten Barito Utara, baik secara perorangan maupun secara bersama-sama. Populasi penelitian adalah seluruh guru Madrasah Tsanawiyah dari enam (6) sekolah se-kabupaten Barito Utara yang berjumlah 125 orang dengan sampel yang digunakan sejumlah lima puluh (50) orang guru. Ditentukan dengan teknik proportional random sampling berpedoman pada formula Cohen. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data adalah angket dengan memakai skala Likert yang masing-masing telah diujicobakan dan telah memenuhi syarat validitas, korelasi dan reliabilitas dengan teknik analisis butir dan Alpha Cronback. Hasil analisis deskriptif menunjukkan bahwa mutu pendidikan dari enam (6) sekolah MTs se-kabupaten Barito Utara tergolong cukup. Kepemimpinan kepala sekolah berada pada kategori cukup, disiplin kerja guru berada pada kategori cukup, iklim organisasi sekolah berada pada kategori tinggi. Berdasarkan hasil regresi (1) terhadap hubungan yang positif dan signifikan antara variabel gaya kepemimpinan kepala sekolah dengan mutu pendidikan; (2) terhadap hubungan yang signifikan antara variabel disiplin kerja guru dengan mutu pendidikan, (3) terhadap hubungan yang signifikan antara iklim organisasi sekolah dengan mutu pendidikan, (4) adanya hubungan yang positif dan signifikan secara bersama-sama dari kepemimpinan kepala sekolah, disiplin kerja guru, dan iklim organisasi dengan mutu pendidikan.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Users 62 not found.
Date Deposited: 05 Apr 2017 03:31
Last Modified: 05 Apr 2017 03:31
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/7738

Actions (login required)

View Item View Item