EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

KEMAMPUAN SPASIAL SISWA BERDASARKAN TINGKAT KEMAMPUAN BERPIKIR GEOMETRI TEORI VAN HIELE PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR DI KELAS VIII MTsN 6 TABALONG

Muna, Nor Astika (2022) KEMAMPUAN SPASIAL SISWA BERDASARKAN TINGKAT KEMAMPUAN BERPIKIR GEOMETRI TEORI VAN HIELE PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR DI KELAS VIII MTsN 6 TABALONG. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (55kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (774kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (8kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (714kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (631kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (566kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (147kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (387kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (5MB)

ABSTRAK

Kemampuan spasial siswa memiliki peran yang penting dalam belajar geometri. Kemampuan spasial melibatkan kemampuan berpikir geometri dalam membayangkan bentuk-bentuk geometri dan teori yang berkaitan dengan kemampuan berpikir geometri adalah teori Van Hiele. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana tingkat kemampuan berpikir geometri siswa berdasarkan teori Van Hiele dan kemampuan spasial siswa pada materi bangun ruang sisi datar di kelas VIII MTsN 6 Tabalong serta untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan yang signifikan kemampuan spasial siswa berdasarkan tingkat kemampuan berpikir geometri teori Van Hiele pada materi bangun ruang sisi datar di kelas VIII MTsN 6 Tabalong. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode survei. Penelitin ini dilakukan di MTsN 6 Tabalong dengan populasi kelas VIII dan sampel kelas VIII D yang berjumlah 32 siswa yang diperoleh dengan menggunakan teknik proposive sampilng. Teknik pengumpulan data dengan tes dan dokumentasi. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan Uji One Way Anova. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kemampuan berpikir geometri teori Van Hiele siswa di kelas VIII MTsN 6 Tabalong dari 32 siswa, 6 atau 18,75% siswa berada pada tahap visualisai, 10 atau 31,25% siswa berada pada tahap analisis dan 16 atau 50% siswa berada pada tahap abstraksi. Kemampuan spasial siswa dari 32 siswa, 5 atau 15,63% siswa dengan kategori tinggi, 21 atau 65,63% siswa dengan kategori sedang dan 6 atau 18,75% siswa dengan kategori rendah. Terdapat perbedaan yang signifikan kemampuan spasial siswa berdasarkan tingkat kemampuan berpikir geometri teori Van Hiele pada materi bangun ruang sisi datar di kelas VIII MTsN 6 tabalong. Kemampuan berpikir geometri pada kategori visualisasi yang berjumlah 6 siswa diperoleh rata�rata kemampuan spasial sebesar 55,73. Pada kategori analisis yang berjumlah 10 siswa diperoleh rata-rata kemampuan spasial sebesar 68,44. Pada kategori abstraksi yang berjumlah 16 siswa diperoleh rata-rata kemampuan spasial sebesar 83,79.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Q Science > QA Mathematics
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 09 Aug 2022 03:12
Last Modified: 09 Aug 2022 03:12
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/20185

Actions (login required)

View Item View Item