EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengaruh Citra Toko, Harga, dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Pakaian Bekas di Pe.Es.O Thrift Store Tabalong

Hindayani, Niki (2023) Pengaruh Citra Toko, Harga, dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian Pakaian Bekas di Pe.Es.O Thrift Store Tabalong. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (174kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK .pdf

Download (147kB)
[img] Text
BAB I .pdf

Download (595kB)
[img] Text
BAB II .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (609kB)
[img] Text
BAB III .pdf

Download (562kB)
[img] Text
BAB IV .pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB V .pdf

Download (283kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (304kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

ABSTRAK

Perkembangan fashion yang sangat pesat dan beragam memudahkan konsumen untuk memilih berbagai macam model pakaian. Untuk mendapatkan produk yang sesuai, terkadang konsumen tidak mementingkan apakah produk yang dibeli tersebut baru atau bekas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara simultan dan parsial dari citra toko, harga, dan promosi terhadap keputusan pembelian pakaian bekas di Pe.Es.O Thrift Store Tabalong. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah pembeli di Pe.Es.O Thrift Store Tabalong. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 96 orang dengan menggunkan teknik insidental sampling. Data yang telah diperoleh dianalisis dengan mengggunakan teknik analisis regresi berganda dengan bantuan program SPSS 22 for windows. Hasil pengujian menunjukkan bahwa secara simultan citra toko, harga, dan promosi berpengaruh terhadap keputusan pembelian pakaian bekas di Pe.Es.O Thrift Store Tabalong dengan nilai Fhitung lebih besar dari nilai Ftabel dan nilai Sig. lebih kecil dari 0.05 Selanjutnya hasil uji T menunjukkan bahwa citra toko, harga, dan promosi berpengaruh secara parsial terhadap keputusan pembelian pakaian bekas di Pe.Es.O Thrift Store Tabalong dengan nilai Thitung lebih besar dari nilai Ttabel dan nilai Sig. lebih kecil dari 0.05

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 11 Jul 2023 23:47
Last Modified: 11 Jul 2023 23:47
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/23594

Actions (login required)

View Item View Item