EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Permainan Tebak Gambar Terhadap Hasil Belajar pada Pembelajaran Bahasa Arab Kelas III di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 5 Tabalong

Lathifah, Jauhar (2021) Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Permainan Tebak Gambar Terhadap Hasil Belajar pada Pembelajaran Bahasa Arab Kelas III di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 5 Tabalong. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (215kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (942kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (689kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (604kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (701kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (824kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (498kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (469kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (9MB)

ABSTRAK

Media secara umum dapat diartikan sebagai alat bantu proses belajar mengajar. Segala sesuatu yang dapat dipergunakan untuk merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan kemampuan atau keterampilan. Media yang digunakan disini adalah permainan tebak gambar, dimata media ini menggunakan gambar-gambar dalam penyajian materi pelajaran. Gambar-gambar tesebut diperoleh dari internet. Tujuan penggunaan media pembelajaran permainan tebak gambar ini adalah untuk membantu tumbuh dan berkembangnya kemampuan berbahasa siswa khususnya untuk unsur bahasa kosakata dengan cara yang menarik dan menyenangkan dalam pembelajaran bahasa Arab. Penelitian ini adalah penelitian lapangan, yaitu penelitian yang bertujuan dengan terjun ke lapangan untuk menggali dan mengumpulkan sejumlah data yang diperlukan mengenai pengaruh penggunaan media pembelajaran permainan tebak gambar terhadap hasil belajar pada pembelajaran bahasa Arab kelas III di MIN 5 Tabalong . Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kuantitatif dan metode yang digunakan adalah metode eksperimen dengan desain nonequivalent control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas III yang berjumlah 39 orang. Sampel menggunakan cara purposive sampling yakni seluruh anggota populasi adalah sampel tetapi dibagi menjadi Kelas III A sebagai kelas eksperimen berjumlah 20 orang dan kelas III B sebagai kelas kontrol berjumah 19 orang. Materi yang diajarkan tentang ِثاَناَوَيَلحْاُءاَمِسَأ (Nama-nama Binatang). Hasil belajar siswa dalam pembelajaran bahasa Arab tentang ِثاَناَوَيَلحْاُءاَمِسَأ (Nama-nama Binatang) kelas III menggunakan media pembelajaran kotak barang untuk kelas kontrol rata-rata sebesar 69,47 dan berada dalam kategori “Baik”. Hasil belajar siswa dengan media pembelajaran permainan tebak gambar untuk kelas eksperimen memiliki rata-rata sebesar 78,33 dan berada pada kategori “Baik”. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan menggunakan media permainan tebak gambar terhadap hasil belajar siswa pada pembelajaran bahasa Arab yang digunakan saat belajar mengajar pada hasil belajar siswa sesudahnya menngunakan media, dibandingkan hasil belajar siswa sebelum menggunakan media pembelajaran.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: KHALIDATUL KHALIDATUL MAULIDIAH KHALIDATUL MAULIDIAH
Date Deposited: 25 Feb 2021 07:03
Last Modified: 25 Feb 2021 07:03
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/15507

Actions (login required)

View Item View Item