Rahma, Dini Aulia (2022) MINAT DAN KEMAMPUAN MEMBACA PESERTA DIDIK KELAS III PADA PEMBELAJARAN TEMATIK TEMA 2 MENYAYANGI TUMBUHAN DAN HEWAN DI MIS SUNGAI BARU BANJARMASIN. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf Download (133kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (958kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (8kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (500kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (495kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (610kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (424kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (184kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (110kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Minat Peserta Didik Kelas IIII Pada Pembelajaran Tematik Tema 2 Menyayangi Tumbuhan Dan Hewan di MIS Sungai Baru Banjarmasin dan bagaimana Kemampuan Membaca Peserta Didik Kelas IIII Pada Pembelajaran Tematik Tema 2 Menyayangi Tumbuhan Dan Hewan di MIS Sungai Baru Banjarmasin. Metode penelitian ini adalah metode kuantitatif deskriptif. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dan menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian adalah seluruh peserta didik kelas di III MIS Sungai Baru Banjarmasin yang berjumlah 22 peserta didik. Pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh. Data yang digali dalam penelitian ini ada dua macam yaitu data pokok yang terdiri data Minat dan data Kemampuan Membaca. Minat diperoleh dengan angket dan Kemampuan Membaca diperoleh melalui tes. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa disimpulkan Minat Peserta Didik Kelas III Pada Pembelajaran Tematik Tema 2 Menyayangi Tumbuhan Dan Hewan di MIS Sungai Baru Banjarmasin berada pada kategori sangat tinggi dengan skor rata-rata 4,72% dan Kemampuan Membaca Peserta Didik Kelas III Pada Pembelajaran Tematik Tema 2 Menyayangi Tumbuhan di MIS Sungai Baru Banjarmasin juga berada pada kategori baik dengan skor rata-rata 72.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Pramubakti Syanie Raisya Hani |
Date Deposited: | 29 Jul 2022 01:02 |
Last Modified: | 29 Jul 2022 01:02 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/19911 |
Actions (login required)
View Item |