Fajar, Ilham (2023) Perilaku Pedagang Beras dan Telur di Pasar Manarap Kecamatan Kertak Hanyar Kabupaten Banjar (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.
Text
01 Lembar pernyataan keaslian tulisan.pdf Download (234kB) |
|
Text
02 Rangkaian Awal Skripsi revisi - Ilham Fajar.pdf Download (995kB) |
|
Text
03 Abstrak.pdf Download (8kB) |
|
Text
04 BAB I.pdf Download (821kB) |
|
Text
05 BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (876kB) |
|
Text
06 BAB III.pdf Download (207kB) |
|
Text
07 BAB IV.pdf Download (734kB) |
|
Text
08 BAB V.pdf Download (195kB) |
|
Text
09 Daftar Pustaka.pdf Download (111kB) |
|
Text
10 Lampiran.pdf Download (726kB) |
ABSTRAK
Penelitian ini dilatarbekangi oleh adanya perilaku pedagang beras dan telur di pasar Manarap kertak hanyar sebagian besar sudah menerapkan prinsif etika bisnis Islam, hanya satu orang masih belum begitu ihklas (niat) karena hanya untuk mencari keuntungan, dapat dimaklumi kaum pedagang tersebut masih berusia muda. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perilaku etika bisnis para pedagang beras dan telur di pasar manarap ditinjau dari etika bisnis islam. Penelitian ini merupakan penelitian Lapangan (Field reseach) dengan pendekatan kualititatif, penelitian ini berlokasi di pasar Manarap Kertak Hanyar kabupaten Banjar, pedagang yang diteliti berjumlah 10 orang. Pengumpulan data menggunakan teknik observasi dan wawancara langsung kepada informan yaitu para pedagang beras dan telur. Data yang terkumpul dianalisis berdasarkan teori etika bisnis Islam. Melalui Pendekatan Kualititatif, maka didapatkan temuan sebagai berikut: pertama, Bisnis pedagang beras dan telur di Pasar Manarap yang telah menerapkan perilaku etika bisnis Islam diantaranya hal tersebut di lihat dari beberapa sikap: kejujuran, amanah, berbuat adil, ikhlas, rajin dan bekerja keras, tidak menjelek-jelekan pedagang lain, semua pedagang Beras dan telur di Pasar Manarap tetapi didalam sikap bekerja lebih keras terdapat 2 orang yang bekerja lebih keras dibandingkan pedagang lainya karena mereka juga berjualan ditempat lain. Kedua, pedagang yang menerapkan perilaku etika bisnis islam secara utuh dari 10 informan cuma terdapat 2 atau sekitar 20%. Karena persoalan etika masih ada yang belum sesuai dengan perilaku etika bisnis Islam yang terapkan oleh para pedagang. kebanyakan para pedagang niatnya dalam berdagang masih sebatas mencari keuntungan tidak mengikuti sertakan nilai-nilai ketuhanan
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Depositing User: | Sri Yuniarti Fitria |
Date Deposited: | 14 Jun 2023 03:30 |
Last Modified: | 14 Jun 2023 03:30 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/23300 |
Actions (login required)
View Item |