EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Peran Guru BK dalam Pemilihan Jurusan Melalui Peminatan di SMK Negeri 1 Banjarmasin

Lathifah, Aldina Noor (2023) Peran Guru BK dalam Pemilihan Jurusan Melalui Peminatan di SMK Negeri 1 Banjarmasin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (292kB)
[img] Text
AWAL .pdf

Download (640kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (144kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB II .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (260kB)
[img] Text
BAB III .pdf

Download (460kB)
[img] Text
BAB IV .pdf

Download (343kB)
[img] Text
BAB V .pdf

Download (113kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA .pdf

Download (175kB)
[img] Text
LAMPIRAN .pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Peran guru bimbingan dan konseling mencakup berbagai aspek layanan konseling dan bimbingan yang disesuaikan dengan kebutuhan siswa guna membantu mereka mencapai potensi dan tujuan pendidikan peserta didik. Salah satunya yaitu ketika memilih jurusan melalui tes minat dan bakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan Peran Guru BK Dalam Pemilihan Jurusan Melalui Peminatan di SMK Negeri 1 Banjarmasin. Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalam proses pemilihan jurusan melalui peminatan. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, subjek penelitian adalah 3 guru bimbingan dan konseling. Teknik pengumpulan data melalui proses wawancara dan dokumentasi. Penelitian ini menemukan bahwa guru bimbingan dan konseling memiliki 9 peran penting dalam pemilihan jurusan melalui tes minat bakat, termasuk sebagai informator, organisator, motivator, pengarah, inisiator, transmitter, fasilitator, mediator, dan evaluator. Faktor pendukung yaitu dukungan kepala sekolah dalam menciptakan lingkungan yang mendukung. Kompetensi konselor dalam analisis dan komunikasi. Sertifikat dan akreditasi guru BK untuk membangun kepercayaan. Kredensial guru BK menunjukkan profesionalisme. Faktor Penghambat : Kurangnya dasar program bimbingan dan konseling bagi siswa. Sarana dan prasarana yang kurang memadai. Kemampuan guru BK yang kurang dapat merusak kepercayaan. Kurangnya kolaborasi efektif antara staf sekolah

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Bimbingan dan Konseling Pendidikan Islam
Depositing User: mr mahyudin S.IPust
Date Deposited: 26 Jan 2024 13:30
Last Modified: 26 Jan 2024 13:30
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/26044

Actions (login required)

View Item View Item