Yanti, Norma (2017) Perbandingan Hasil Belajar Peserta Didik antara Penggunaan Media Lingkungan Alam dengan Penggunaan Video Pembelajaran IPA Kelas V Di MI Al-Istiqamah Banjarbaru. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (283kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (785kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (195kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (223kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (304kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (330kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (368kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (200kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (41kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
ABSTRAK
Norma Yanti. 2017. Perbandingan Hasil Belajar Peserta Didik antara Penggunaan Media Lingkungan Alam dengan Penggunaan Video Pembelajaran IPA Kelas V Di MI Al-Istiqamah Banjarbaru. Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. Pembimbing Konten dan Metodologi: Khairunnisa, M.Pd., Pembimbing Bahasa dan Penulisan: Syarifah Salmah, M.Pd.I. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan antara hasil belajar IPA pada penggunaan media lingkungan alam dan video pembelajaran pada materi jenis-jenis tanah kelas V di MI Al-Istiqamah Banjarbaru. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Populasi penelitian yaitu seluruh siswa kelas V MI Al-Istiqamah Banjarbaru yang berjumlah 57 orang, penentuan sampel menggunakan sampel random sampling. Materi yang diajarkan pada penelitian ini adalah jenis-jenis tanah dengan indikator menyebutkan jenisjenis tanah dan menyebutkan ciri-ciri jenis tanah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tes awal siswa penggunaan media lingkungan alam untuk kelas V A memiliki rata-rata sebesar 42,5 dan hasil belajar tes awal siswa dengan penggunaan video pembelajaran untuk kelas V B memiliki rata-rata 46,9, berdasarkan hasil uji t yang diketahui �ℎ����� 1,235 dan ������ 2,005 menyatakan bahwa karena �ℎ����� lebih kecil dari ������ dan lebih besar dari −������, maka ℎ� diterima dan ℎ� ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa tidak ada perbedaan yang signifikan antara hasil belajar tes awal siswa kelas V A dan V B. Sedangkan pada hasil belajar tes akhir siswa dalam penggunaan media lingkungan alam untuk kelas V A memiliki rata-rata sebesar 74,6 dan hasil belajar tes akhir siswa dengan penggunaan video pembelajaran untuk kelas V B memiliki rata-rata 82,8, berdasarkan hasil uji t yang diketahui �ℎ����� 2,039 dan ������ 2,005 menyatakan bahwa karena �ℎ����� lebih besar dari ������ dan lebih kecil dari −������, maka ℎ� diterima dan ℎ� ditolak, sehingga dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan yang signifikan antara hasil belajar penggunaan media lingkungan alam dan media video pembelajaran IPA kelas V di MI A-Istiqamah Banjarbaru.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Unnamed user with email [email protected] |
Date Deposited: | 16 Aug 2017 02:14 |
Last Modified: | 16 Aug 2017 02:14 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/8494 |
Actions (login required)
View Item |