Anita, Anita (2020) Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan pada Koperasi Syariah Ar-Rahmah Banjarmasin. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (288kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (444kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (10kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (80kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (192kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (78kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (420kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (13kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (14kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (959kB) |
ABSTRAK
Penelitian ini bertolak dari pemikiran bahwa koperasi syariah Ar-rahmah Banjarmasin perlu menerapkan gaya kepemimpinan yang tepat dalam menjalankan bisnisnya. Majunya koperasi ini berkaitan erat dengan kinerja. Jadi untuk meningkatkan kinerja perlu penerapan gaya kepemimpinan yang tepat. Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui pengaruh terhadap gaya Kepemimpinan Otoriter, Laissez Faire, dan demokratis terhadap kinerja karyawan koperasi syariah Ar-Rahmah Banjarmasin. Jenis penelitian ini adalah lapangan dan pendekatan yang di gunakan adalah pendekatan kuantitatifdengan metode kuesioner dan dokumentasi. Data di analisis menggunakan analisis deskripsi dan regresi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial kepemimpinan otoriter tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karena signifikansinya sebesar 0,833 > 0,05 Kepemimpinan lesuise fare tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karena signifikansinya sebesar 0,550 > 0,05, Kepemimpinan demokrasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan koperasi syariah Ar-rahmah Banjarmasin karena nilai signifikansinya sebesar 0,034 < 0,05. Secara simultan kepemimpinan otoriter, Laissez Faire, dan demokratis berpengaruh signifikan terhadap kinerja karena signifikansinya 0,010 < 0,05. Kepemimpinan demokratis berpengaruh dominan terhadap kinerja karyawan koperasi syariah Ar-rahmah Banjarmasin. Pimpinan koperasi ini disarankan menerapkan kepemimpinan demokratis karena memberikan pengaruh pada peningkatan kinerja karyawan. Peningkatan kepemimpinan demokrasi perlu dilakukan agar kinerja karyawan meningkat
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Depositing User: | Mrs. Murtini UIN |
Date Deposited: | 17 Jan 2020 02:51 |
Last Modified: | 17 Jan 2020 02:51 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/13519 |
Actions (login required)
View Item |