EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Penerapan Metode Bernyanyi Pada Pembelajaran Bahasa Arab Materi Mufradat Dikelas III MIN 19 Banjar

Nurimah, Nurimah (2021) Penerapan Metode Bernyanyi Pada Pembelajaran Bahasa Arab Materi Mufradat Dikelas III MIN 19 Banjar. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (279kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (953kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (263kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (631kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (503kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (176kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (447kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (9kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (150kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

ABSTRAK

Bahasa adalah sistem lambang bunyi yang digunakan oleh segolongan masyarakat tertentu untuk berkomunikasi dan berinteraksi. Keberhasilan pembelajaran bahasa dipengaruhi oleh metode pembelajaran yang digunakan, karena metode adalah suatu cara untuk memudahkan suatu hal yang sulit menjadi lebih mudah. Salah satu hal yang perlu dipelajari dalam pembelajaran bahasa Arab adalah mufradāt. Mufradāt merupakan sarana atau media untuk belajar bahasa Arab. Mufradāt merupakan hal penting dalam pembelajaran bahasa arab. Penerapan metode bernyanyi yaitu memperkenalkan nyanyian baru kemudian menyanyikan seluruh bagian lagu, kemudian baru menyanyikan dari bait per bait. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian lapangan (field research) dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Kesimpulan yang penulis gunakan adalah teknik induktif yaitu mengumpulkan data yang khusus dan diambil suatu kesimpulan yang bersifat umum. Subjek penelitian yaitu Satu orang guru bahasa arab, dan 27 orang peserta didik kelas III MIN 19 Banjar. Objek penelitian: Penerapan Metode Bernyanyi Pada Pembelajran Bahasa Arab Materi Mufradat di kelas III MIN 19 Banjar. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Adapun teknik pengolahan data yang digunakan adalah editing, klasifikasi, dan interpretasi data. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan metode bernyanyi pada pembelajaran bahasa arab materi mufradat di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 19 Banjar dan fakor-fakor yang mempenaruhinya. Metode bernyanyi dilaksanakan secara sistematis dimulai dari perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Evaluasi dilakukan secara lisan dan tulisan. Ada 2 faktor yang mempenaruhinya, yaitu faktor pendukung dan faktor penghambat. Kata kunci: Metode Bernyanyi, Pembelajaran Bahasa Arab, Materi Mufradat

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Farah Aida Farah Aida Farah Aida
Date Deposited: 10 Aug 2021 00:39
Last Modified: 10 Aug 2021 00:39
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/16926

Actions (login required)

View Item View Item