Wulandari, Melly (2022) Ketersediaan dan Pemanfaatan Sarana dan Prasarana Pendidikan pada Proses Belajar Mata Pelajara Penjasorkes Siswa Kelas VI di MIN 2 Tapin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (296kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (194kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (495kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (355kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (219kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (197kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (318kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini mengetahui permasalahan ketersediaan dan pemanfaatan sarana dan prasarana pendidikan pada proses belajar mata pelajaran penjasorkes di MIN 2 Tapin. Karena fakta di lapangan yang terjadi bahwa ketersedian dan pemanfaatannya tidak memenuhi standar sarana dan prasaran sekolah dasar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ketersediaan sarana dan prasarana di MIN 2 Tapin, bagaimana pemanfatan sarana dan prasarana di MIN 2 Tapin, Bagaimana proses belajar peserta didik pada ketersedian dan pemanfaatan sarana dan prasarana di mata pelajaran penjasorkes di MIN 2 Tapin. Jenis penelitian yang digunakan yaitu penelitian lapangan (Field research), yaitu penelitian yang dilakukan dengan terjun kelapangan untuk meneliti ketersediaan dan pemanfaatan sarana dan prasarana pendidikan pada proses belajar mata pelajaran penajsorkes siswa kelas VI di MIN 2 Tapin. Metode yang digunakan metode kualitatif deskriptif yaitu penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertilis atau lisan maupun perilaku yang diamati nantinya. Dengan teknik penelitian yang digunakan adalah 1.) Observasi, 2.) wawancara, 3.) dokumentasi. Subjek objek penilitian ini adalah kepala sekolah dan dewan guru, ketersediaan dan premanfaatan sarana dan prasarana pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa ketersedeian dan pemanfaatan sarana dan prasarana penjasorkes tidak mencukupi standar sarana prasarana sekolah dasar dan keadaan sarana dan prasarana di MIN 2 Tapin dalam keadaan rusak yang seharusnya sudah ada pebaharuan untuk sarana dan prasarana. Pada proses belajar penjasorkes guru wali kelas merangkap menjadi guru pemegang mata pelajaran penjasorkes. Proses belajar ini juga seharusnya guru khusus mata pelajaran sehingga memudahkan belajar mengajar yang sesuai bidang dan kemampuannya. Guru wali kelas juga dalam perencanaan pembelajaran penjasorkes tidak membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), Program Tahunan, Program Semester, guru berpatokan pada Lembar Kerja Siswa (LKS) terbitan Zamrud. Dalam proses belajar guru membuat lembar tugas untuk mengevaluasi hasil belajar siswa, dan memodifikasi sarana dan prasarana yang keterbatasan di sekolah.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Nur Ridha Lukmana |
Date Deposited: | 02 Feb 2022 01:19 |
Last Modified: | 02 Feb 2022 01:19 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/18219 |
Actions (login required)
View Item |