EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Penggunaan Media Pembelajaran Fikih Pada Kelas X Di MA Darul Ilmi Banjarbaru

Rahmawan, Rahmawan (2024) Penggunaan Media Pembelajaran Fikih Pada Kelas X Di MA Darul Ilmi Banjarbaru. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (209kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (186kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (409kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (571kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (221kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (577kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (187kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (390kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Media pembelajaran dapat mempertinggi proses belajar siswa dalam pembelajaran yang pada giliranya dapat mempertinggi hasil belajar yang dicapainya. Alasan pertama, karena pembelajaran akan lebih menarik perhatian siswa sehingga dapat menumbuhkan motivasi belajar dan metode metode mengajar akan lebih bervarisi, tidak semata-mata komunikasi secara verbal melalui penuturan kata-kata oleh guru, sehingga siswa tidak bosan dan guru tdak kehabisan tenaga, apalagi bila guru mengajar disetiap jam pelajaran. Alasan kedua, penggunaan media pembelajaran dapat mempertinggi prooses dan hasil pembelajaran yang berkenaan dengan taraf berpikir siswa. Proses belajar mengajar dan proses belajar para siswa menunjukan perbedaan yang berarti antara pembelajaran tanpa media dengan pembelajaran yang menggunakan media. Oleh karena itu penggunaan media pembelajaran dalam proses pembelajaran sangat dianjurkan untuk mempertinggi kualitas pembelajaran. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penggunaan media pembelajaran fikih pada kelas X di MA Darul Ilmi Banjarbaru yang meliputi tentang jenis media yang pembelajaran yang tersedia dan digunakan, kriteria pemilihan media yang digunakan dan keterampilan guru dalam mengunakan media pembelajaran dan faktor yang mendukung dan menghambat penggunaan media pembelajaran yang terdiri dari faktor guru, faktor siswa dan faktor sarana dan pra sarana. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Objek dalam penelitian ini adalah penggunaan media pembelajaran fikih pada kelas X di MA Darul Ilmi Banjarbaru, sedangkan yang menjadi subjek penelitianya 1 orang guru Fikih kelas X di MA Darul Ilmi Banjarbaru. Prosedur pengumpulan data dalam penelitian adalah dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil analisis data menunjukan bahwa penggunaan media pembelajaran fikih pada kelas X di MA Darul Ilmi Banjarbaru sudah optimal dan digunakan dengan sebaiknya, seperti pemanfaatan buku pelajaran, papan tulis, spidol, kartu, laptop dan LCD beserta perangkatnya sudah baik serta latar belakang pendidikan dan pengalaman mengajar guru fikkh sudah berpengalaman baik saat beliau menimba ilmu dari jenjang S1 sampai S2 dan berbagai pengalaman beliau dalam bidang pengajaran dengan berbagai hal di dalamnya, juga materi pelajaran yang sudah dikusai, ditambah ketersedia media yang dimiliki sekolah serta alokasi waktu yang cukup menjadi faktor pendukung dalam menggunakan media pembelajaran

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 22 Apr 2024 01:56
Last Modified: 22 Apr 2024 01:56
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/26483

Actions (login required)

View Item View Item