Nurhayati, Risa (2023) تطبيق الكفاءة التعليمية والكفاءة المهنية لدى مدرسى اللغة العربية (دراسة وصفية بالمدارس المتوسطة الإسلامية المتكاملة ببنجرماسين) Penerapan Kompetensi Pedagogik dan Kompetensi Professional Guru Bahasa Arab (Studi Diskriptif Kualitatif, di Sekolah Islam Terpadu di Kota Banjarmasin). Tesis, Pascasarjana.
Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf Download (269kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (1MB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (601kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (779kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (799kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (433kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (741kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (342kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (592kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (106kB) |
ABSTRAK
Guru adalah seorang tenaga pendidik professional yang mendidik, mengajarkan suatu ilmu, membimbing, melatih, memberikan penilaian, serta melakukan evaluasi kepada peserta didik. Oleh karena itu, guru sebagai agen pembelajaran dituntut untuk mampu menyelenggarakan proses pembelajaran dengan sebaik-baiknya dalam kerangka pembangunan pendidikan. Untuk melaksanakan fungsinya dengan baik, guru wajib memiliki syarat tertentu, salah satu diantaranya adalah kompetensi, terutama kompetensi yang berhubungan langsung dengan kegiatan pembelajaran, yaitu kompetensi pedagogik dan kompetensi professional. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah:”Bagaimana penerapan Kompetensi pedagogik dan professional guru bahasa arab disekolah menengah pertama islam terpadu ukhuwah Banjarmasin? Dan Bagaimana penerapan kompetensi pedagogik dan professional guru vahasa arab disekolah menengah pertama islam terpadu Nurul Fikri?” Penelitian ini bertujuan untuk memberikan masukan kebijakan kepada para pengambil keputusan kebijakan, dan pengelola satuan pendidikan mengenai gambaran lapangan tentang penerapan kompetensi pedagogik dan kompetensi professional guru bahasa arab di sekolah menengah pertama islam terpadu sekota Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan metode diskriftif kualitatif dengan tekhnik perolehan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Populasi penelitian ini adalah guru bahasa arab dengan subjek berjumlah 4 orang guru dari 2 sekolah. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa penerapan kompetensi pedagogik dan kompetensi professional guru sekolah menengah pertama islam terpadu di dua sekolah relative berbeda-beda dan dikategorikan sudah cukup baik dalam segi penerapannya
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | FAHMI FAHMI FAHMI |
Date Deposited: | 21 Aug 2023 00:24 |
Last Modified: | 21 Aug 2023 00:24 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/24872 |
Actions (login required)
View Item |