EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pembinaan Akhlak Peserta Didik Melalui Kegiatan OSIM di MA Sullamul Ulum Kecamatan Panyipatan Kabupaten Tanah Laut

Norpita, Sari (2024) Pembinaan Akhlak Peserta Didik Melalui Kegiatan OSIM di MA Sullamul Ulum Kecamatan Panyipatan Kabupaten Tanah Laut. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (209kB)
[img] Text
AWALAN.pdf

Download (826kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (184kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (681kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (617kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (218kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (390kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (188kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (402kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (978kB)

ABSTRAK

Perubahan pola perilaku oleh peserta didik semasa sekarang cukup memprihatinkan terlebih lagi pada akhlak dan adab, maka perlu adanya cara untuk mengarahkan peserta didik kepada akhlak yang terbaik. Pembinaan akhlak dilakukan dengan bertujuan agar peserta didik dapat berakhlak mulia dengan sebaik mungkin termasuk pada lingkungan sekolah dan diluar sekolah. Beberapa kegiatan pembinaan yag dijalankan MA Sullamul Ulum yaitu kegiatan rutinan pagi yang dijalankan OSIM mampu menanamkan nilai dan kedisiplinan di dalamnya. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pembinaan akhlak peserta didik melalui kegiatan OSIM serta untuk mengungkapkan faktor yang mempengaruhi pembinaan akhlak peserta didik melalui kegiatan OSIM di MA Sullamul Ulum. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, yang mana jenis penelitiannya menggunakan field research atau penelitian lapangan. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, teknik analisis data dan dokumentasi. Subjeknya pengurus OSIM, pembina OSIM dan beberapa peserta didik, sedangkan objeknya adalah pelaksanaan pembinaan akhlak siswa kelalui kegiatan OSIM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembinaan akhlak peserta didik melalui kegiatan OSIM dilaksanakan sesuai dengan yang telah dijadwalkan. Pengurus OSIM diberi tanggung jawab untuk membuat jadwal, mengelola dan membimbing kegiatan pembinaan akhlak faktor yang mempengaruhi pembinaan akhlak peserta didik yaitu adanya dukungan dari dalam organisasi itu sendiri terlebih oleh pihak sekolah. Adapun yang menjadi faktor penghambat yaitu adanya kendalan perijinan orang tua ketika kegiatan diluar jam sekolah dan sarana prasarana yang hanya secukupnya

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: mr Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 16 Apr 2024 03:01
Last Modified: 16 Apr 2024 03:01
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/26425

Actions (login required)

View Item View Item