EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Konsep Pendidikan Anak Menurut Abdullah Nashih Ulwan dalam Kitab Tarbiyah al-Aulād fī al-Islām

Mauizdati, Nida (2016) Konsep Pendidikan Anak Menurut Abdullah Nashih Ulwan dalam Kitab Tarbiyah al-Aulād fī al-Islām. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img]
Preview
Text
PERNYATAAN.pdf

Download (293kB) | Preview
[img]
Preview
Text
AWAL.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (74kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (511kB) | Preview
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (304kB)
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (483kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (644kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf

Download (6MB) | Preview

ABSTRAK

Penelitian ini bertolak dari pentingnya pendidikan agar anak menjadi individu yang berkepribadian sempurna. Terlebih melihat fakta merosotnya moral anak, maka dianggap perlu untuk mengetahui cara Islam mendidik anak, dalam hal ini menurut Abdullah Nashih Ulwan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsep pendidikan anak menurut Abdullah Nashih Ulwan dalam kitab Tarbiyah al-Aulād fī al-Islām . Konsep yang dibahas meliputi pengertian dan komponen pendidikan anak. Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan (library research) dalam bidang pendidikan Islam. Karenanya, untuk memperoleh data yang diperlukan, penulis melakukan survei ke perpustakaan untuk menginventarisir bahan pustaka yang memuat kajian yang diteliti. Melalui teknik analisis isi, penelitian ini menyimpulkan bahwa pendidikan anak menurut Nashih Ulwan proses membawa umat, generasi, dan peradaban menjadi lebih baik, dan menjadikan anak berkepribadian sempurna. Tujuannya ialah membentuk kepribadian anak. Peserta didik ialah anak, hingga ia berada di usia taklif. Anak merupakan amanah Allah, dilahirkan dalam keadaan fithrah. Pendidik meliputi orangtua, guru, dan masyarakat. Tanggung jawab terbesarnya di pundak orangtua. Karakter pendidik: ikhlas, takwa, berilmu, sabar, dan rasa tanggung jawab. Materi pendidikan anak meliputi pendidikan keimanan, moral, fisik, akal/rasio, psikologis/kejiwaan, sosial, dan seksual. Adapun metode pendidikan anak meliputi pemberian teladan, pembiasaan, pemberian nasihat, perhatian dan pengawasan, serta pemberian hukuman. Lingkungan pendidikan anak: keluarga dan sosial/pertemanan.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Depositing User: Nida Mauizdati NM
Date Deposited: 17 Feb 2016 02:51
Last Modified: 17 Feb 2016 02:51
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/4184

Actions (login required)

View Item View Item