Aidil, Rahmat (2021) MANAJEMEN PENGEMBANGAN KUALITAS KARYAWAN DALAM UPAYA PENGOPTIMALAN KINERJA (STUDI KASUS (BAZNAS) KABUPATEN TANAH BUMBU). Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.
Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf Download (26kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (935kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (7kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (277kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (346kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (96kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (202kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (9kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (15kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
ABSTRAK
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keadaan BAZNAS Kabupaten Tanah Bumbu yang tergolong sangat muda dimana mayoritas karyawan memiliki rangkap jabatan dan sudah memasuki usia kerja yang kurang produktif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran dan kendala-kendala dalam perencanaan dan pelaksanaan pengembangan karyawan dalam upaya pengoptimalan kinerja di BAZNAS Kabupaten Tanah Bumbu. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (fieldr research) dengan lokasi penelitian di BAZNAS Kabupaten Tanah Bumbu. Subjek Penelitian ini Pimpinan, bidang Pendistribusian dan pendayagunaan, bidang pengumpulan dan bidang SDM, administrasi dan umum. Sedangkan objek penelitan ini manajemen pengembangan karyawan dalam upaya pengoptimalan kinerja. Data diperoleh dengan wawancara dan dokumentasi, kemudian hasil wawancara diolah dengan tahap mengklasifikasikan hingga kesimpulan dan dianalisis dengan metode kualitatif. Temuan dari penelitian ini, diketahui bahwa manajemen pengembangan kualitas karyawan dalam upaya pengoptimalan kinerja pada BAZNAS Kabupaten Tanah Bumbu berjalan dengan baik yang terdiri dari (1). pelatihan, (2). pendidikan, (3). pemberian kompensasi, (4). motivasi, (5). penetapan tolak ukur kinerja, dan (6). evaluasi kinerja. Adapun kendala dalam perencanaan dan pelaksanaan pengembangan karyawan yaitu (1). jabatan rangkap karyawan (2). faktor usia karyawan, (3). latar belakang pendidikan karyawan dan faktor di luar lingkungan BAZNAS Kabupaten Tanah Bumbu berada yaitu kurangannya (1). dukungan dari pemrintah dan ( 2). kurang nya sosialisasi.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Depositing User: | Pramubakti Syanie Raisya Hani |
Date Deposited: | 14 Jun 2021 06:50 |
Last Modified: | 14 Jun 2021 06:50 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/16289 |
Actions (login required)
View Item |