Elma, Fitria (2021) Pengaruh Model Conceptual Understanding Procedures (Cups) Disertai Teknik Spotlight Terhadap Pemahaman Konsep Matematis Siswa Pada Materi Trigonometri Kelas X MA Ni’matul Aziz Tamban Barito Kuala. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN.pdf Download (127kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (796kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (283kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (564kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (500kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (417kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (228kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (156kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (5MB) |
ABSTRAK
Tujuan penelitian ini ada (1) Mengetahui bagaimana pemahaman konsep matematis siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran Conceptual Understanding Procedures (CUPs) disertai teknik Spotlight. (2) mengetahui pengaruh penggunaan model Conceptual Understanding Procedures (CUPs) disertai teknik Spotlight terhadap pemahaman konsep matematis siswa. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X MA Ni‟matul Aziz Tamban Barito Kuala. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling. Sampelnya adalah siswa Kelas X IPS sebagai kelas penelitian dengan menggunakan model Conceptual Understanding Procedures (CUPs) disertai teknik Spotlight. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan tes, angket, dokumentasi dan wawancara. Materi yang diajarkan adalah Trigonometri. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemahaman konsep matematis siswa yang diajarkan dengan model Conceptual Understanding Procedures (CUPs) disertai teknik Spotlight mempunyai rata-rata 73% dengan kualifikasi baik. Berdasarkan hasil hitung uji paired sampel t test dimana nilai signifikan lebih besar daripada taraf signifikan yaitu adalah 0,000. Maka 0,000 < 0,05, sehingga ditolak dan dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dari penggunaan model Conceptual Understanding Procedures (CUPs) disertai teknik Spotlight terhadap pemahaman konsep matematis siswa pada mateei trigonometri kelas X MA Ni‟matul Aziz Tamban Barito Kuala.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Farah Aida Farah Aida Farah Aida |
Date Deposited: | 05 Aug 2021 00:34 |
Last Modified: | 05 Aug 2021 00:34 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/16771 |
Actions (login required)
View Item |