Ulfa, Nadia Hesna (2024) Penggunaan Metode Mimicry-Memorization dalam Pembelajaran Kosakata Bahasa Arab di MTSN 3 Banjarmasin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf Download (717kB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (717kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (717kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (426kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (832kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (512kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (613kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (395kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (541kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (970kB) |
ABSTRAK
Penelitian ini membahas tentang penggunaan metode pembelajaran mimicry-memorization dalam pembelajaran kosakata bahasa arab di MTSN 3 Banjarmasin. Penelitian ini dilakukan di MTs Negeri 3 Banjarmasin pada Maret 2024. Masalah utama dalam penelitian ini yaitu apakah metode pembelajaran mimicry-memorization terdapat pengaruh terhadap hasil belajar kosakata bahasa arab pada siswa kelas VII di MTsN 3 Banjarmasin. Jenis penelitian ini adalah eksperimen dengan desain penelitian pre- experimental designs jenis one group pretest posttest design. Penelitian dilaksananakan sebanyak 5 kali pertemuan. Populasinya adalah seluruh siswa kelas VII di MTs Negeri 3 Banjarmasin . Sampel penelitian adalah siswa kelas VII i sebanyak 30 siswa. Hasil penelitian teknik analisis data membuktikan bahwa teknik pengumpulan data murid sebelum (pretest) diterapkan metode pembelajaran mimicry-memorization dalam pembelajaran kosakata bahasa arab menunjukkan bahwa Hasil pre-test dan post-test perhitungan aritmatika rata-rata hasil pre-test sebesar 63,3 dan hasil post-test sebesar 79,83. terlihat adanya perbedaan nilai tes pre-test dan post-test yang diperoleh sebesar 16,53. Perbandingan tes alamiah pre-test dan post-test yaitu nilai Sig. (2-tailed) Pada pre-test sebesar 0,019 lebih besar dari 0,05, maka nilai pre-test berdistribusi normal. Sedangkan untuk post-test nilai Sig. (2-tailed) sebesar 0,71 lebih besar dari 0,05 maka nilai posttest berdistribusi normal. Rangkuman nilai metode pembelajaran mimicry-memorization adalah wajar. nilai mean hitung dari pre-test dan post-test pada uji-t adalah sebesar 0,000, karena 0,000 lebih kecil dari 0,05. Hasil post-test sebesar 79,83 dinilai baik. Demikian pula dapat dikatakan bahwa penggunaan metode pembelajaran mimicry-memorization dapat meningkatkan siswa dalam pembelajaran kosakata bahasa arab di VII di MTs Negeri 3 Banjarmasin.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | FAHMI FAHMI FAHMI |
Date Deposited: | 25 Jul 2024 03:26 |
Last Modified: | 25 Jul 2024 03:26 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27423 |
Actions (login required)
View Item |