EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengembangan Media Pembelajaran E-comic Kimia Terintegrasi Nilai-nilai Keislaman pada Materi Laju Reaksi di SMAN 1 Pandih Batu Kalimantan Tengah

Marisa, Lutfiana (2024) Pengembangan Media Pembelajaran E-comic Kimia Terintegrasi Nilai-nilai Keislaman pada Materi Laju Reaksi di SMAN 1 Pandih Batu Kalimantan Tengah. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (287kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (397kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (875kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (829kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (401kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (522kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (6MB)

ABSTRAK

Dasar terbentuknya kurikulum merdeka salah satunya adalah penggunaan teknologi, maka dalam kegiatan pembelajaran sudah seharusnya memanfaatkan teknologi. Salah satu media pembelajaran yang mendukung hal tersebut adalah media e-comic kimia. E-comic kimia khususnya pada materi laju reaksi mampu menambah pemahaman konsep dan menumbuhkan karakter positif peserta didik. Hal ini juga didasari karena akhlak dan karakter peserta didik di Indonesia mengalami kemerosotan disebabkan perkembangan zaman, yang dapat dilihat dari semakin banyak peserta didik yang melakukan tindak kekerasan, berkata kasar dan perilaku menyimpang. Pengembangan media pembelajaran e-comic kimia terintegrasi nilai-nilai keislaman pada materi laju reaksi harus direalisasikan untuk meningkatkan pemahaman konsep dan menumbuhkan karakter positif. Penelitian bertujuan untuk mengetahui validitas dan respon peserta didik terhadap media yang dikembangkan. Penelitian menggunakan metode Research and Devlopment dengan model ADDIE dan menggunakan pendekatan Convergent Parallel Mixed Methods Design. Data diperoleh berdasarkan uji validitas dari ahli integrasi, ahli materi, ahli media dan 31 orang peserta didik untuk dilakukan uji respon peserta didik. Teknik pengumpulan data penelitian berupa wawancara, angket, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan media yang dikembangkan dengan model ADDIE melalui 5 tahapan yaitu 1) Analyze, 2) Design, 3) Development, 4) Implementation dan 5) Evaluation. Validitas media yang dikembangkan terbukti sangat valid digunakan, nilai validitas oleh ahli integrasi diperoleh sebesar 83%, ahli materi 84%, dan ahli media 89%. Respon peserta didik dan guru kimia berturut-turut memperoleh nilai sebesar 81% kategori ―sangat valid‖dan 80% dengan kategori ―valid‖. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa media pembelajaran e-comic kimia terintegrasi nilai-nilai keislaman pada materi laju reaksi valid/layak digunakan dalam kegiatan pembelajaran

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Tadris Kimia
Depositing User: Mahyuddinnor, S.I.Pust
Date Deposited: 30 Sep 2024 07:28
Last Modified: 01 Oct 2024 01:19
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/27895

Actions (login required)

View Item View Item