EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair and Share Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VI MI Al-Khairiyah Kota Banjarbaru

Fitriyanti, Fidia (2023) Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair and Share Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VI MI Al-Khairiyah Kota Banjarbaru. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (125kB)
[img] Text
AWAL .pdf

Download (2MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (8kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (270kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (293kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (291kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (322kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (57kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (179kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Think Pair and Share adalah model pembelajaran kooperatif yang memberikan kepada siswa waktu untuk berpikir dan merespon. Berdasarkan observasi awal penelitian pada pembelajaran di kelas mengenai hasil belajar siswa terdapat kendala yaitu hasil belajar matematika pada materi volume bangun ruang berada di bawah KKM, dalam hal ini penelitian yang dilakukan bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif menggunakan Think Pair and Share terhadap hasil belajar siswa secara signifikan pada pembelajaran. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian pre-exprerimen dengan berbentuk one group pretest- postest design yang mana pada penelitian ini terdapat pretest sebelum diberikan perlakuan. Penelitian ini menggunakan satu kelompok kelas sebagai objek penelitian. Sehingga hasil perlakuan dapat diketahui lebih akurat karena dapat membandingkan keadaan sebelum dan sesudah. Adapun jenis penelitian yaitu penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif. Desain penelitian preexperimen. Populasi MI Al-Khairiyah Kota Banjarbaru dengan sampel siswa kelas VI. Data yang digunakan data pokok dan data penunjang, sumber data responden dan informan. Teknik pengumpulan data berupa tes (pretest-postest). Teknik analisis data menggunakan uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis paired sampel test. Hasil belajar siswa sebelum menggunakan Think Pair and Share mendapatkan hasil rata-rata 54,33 sedangkan hasil belajar siswa setelah menggunakan Think Pair and Share mendapatkan hasil rata-rata 71,33. Berdasarkan perhitungan dari hasil Uji Hipotesis Paired Sampel Test didapat 0,000<0,05 dari hasil tersebut diperoleh Ho ditolak dan Ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan dari perhitungan tersebut bahwa terdapat peningkatan hasil belajar siswa yang signifikan.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > L Education (General)
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 04 Jan 2024 06:33
Last Modified: 04 Jan 2024 06:33
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/25568

Actions (login required)

View Item View Item