EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pembelajaran Fikih Materi Wudhu Pada Peserta Didik SMP Tunagrahita di SLBN 2 Banjarmasin

Naufal, Muhammad (2024) Pembelajaran Fikih Materi Wudhu Pada Peserta Didik SMP Tunagrahita di SLBN 2 Banjarmasin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (130kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (819kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (9kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (197kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (360kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (148kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (794kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (33kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (154kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Wudhu sebagai salah satu syarat dalam beribadah merupakan hal penting yang harus diajarkan kepada semua anak termasuk ABK. Pembelajaran thaharah yang diberikan kepada ABK disesuaikan dengan kondisi ABK tersebut. SLBN 2 Banjarmasin memiliki ABK dengan tipe tunagrahita yang juga diharuskan untuk mengikuti pembelajaran fikih khususnya tatacara berwudhu. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pembelajaran fikih materi wudhu di SLBN 2 Banjarmasin beserta kendala dan solusi atas kendala tersebut. Metode penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan pendeaatan lapangan. Subjek penelitian ini adalah guru PAI SLBN 2 Banjarmasin. Objek penelitian ini adalah pembelajaran fikih materi wudhu, kendala dan solusi pada pembelajaran fikih materi wudhu tersebut. Pengumpulan data tersebut menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi Hasil dari penelitian pada pembelajaran fikih materi wudhu, guru menyiapkan dan memulai pembelajaran dengan kondisi kesiapan peserta didik, guru tidak selalu membuat RPP dalam pembelajarannya, waktu pembelajarannya adalah 2x35 menit, guru menggunakan media papan tulis. Strategi pembelajaran yang guru gunakan didalam kelas adalah strategi pembelajaran langsung dengan metode ceramah, tanya jawab dan demonstrasi. Guru menggunakan pendekatan ekspositori serta menggunakan strategi pembiasaan untuk melatih anak tunagrahita berwudhu saat waktu shalat tiba. Sistem evaluasi yang digunakan guru adalah lisan dan tertulis. Faktor yang mempengaruhi pembelajaran yang terdiri dari faktor penghambat dan pendukung meliputi faktor dari guru, peserta didik, fasilitas belajar dan lingkungan belajar

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: mr Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 15 Mar 2024 05:55
Last Modified: 15 Mar 2024 05:55
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/26243

Actions (login required)

View Item View Item