EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengaruh Pengembangan Karier Terhadap Kinerja Karyawan PT Bank Syariah Indonesia KC Tanjung

Raudah, Raudah (2024) Pengaruh Pengembangan Karier Terhadap Kinerja Karyawan PT Bank Syariah Indonesia KC Tanjung. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
Pernyataan Keaslian Tulisan_Raudah.pdf

Download (151kB)
[img] Text
Awal_Raudah.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak_Raudah.pdf

Download (7kB)
[img] Text
BAB I_Raudah.pdf

Download (290kB)
[img] Text
BAB II_Raudah.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (215kB)
[img] Text
BAB III_Raudah.pdf

Download (238kB)
[img] Text
BAB IV_Raudah.pdf

Download (709kB)
[img] Text
BAB V_Raudah.pdf

Download (107kB)
[img] Text
Daftar Pustaka_Raudah.pdf

Download (226kB)
[img] Text
Lampiran_Raudah.pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Bank Syariah Indonesia didirikan dengan asumsi bahwa pengoperasian perbankan berdasarkan prinsip margin keuntungan dan bagi hasil yang mendukung terciptanya stabilitas perekonomian. PT Bank Syariah Indonesia KC Tanjung mengalami kemajuan besar saat ini, namun terdapat permasalahan yang perlu diperhatikan terkait sistem pengembangan karier karyawan terkait kesenjangan dalam sistem pengembangan karier. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengembangan karier pada kinerja karyawan PT Bank Syariah Indonesia KC Tanjung. Penelitian ini merupakan jenis penelitian lapangan menggunakan pendekatan kuantitatif. Metode pengumpulan data berupa kuesioner dan dokumentasi dengan responden sebanyak 30 karyawan, data dianalisis menggunakan uji regresi linier sederhana menggunakan IBM SPSS 20. Hasil penelitian: Pengembangan karier berjalan dengan baik, dan kinerja karyawan dalam kategori tinggi dengan presentase 93,4%. Pengembangan karier(X) memberikan pengaruh positif dan signifikan pada kinerja karyawan(Y) dikarenakan nilai thitung = 8,143 > ttabel = 2,042, dan pilihan karyawan untuk tidak dipromosikan karena alasan pribadi tidak akan memberikan efek negatif terhadap kinerja mereka. Implikasi dari penelitian ini adalah perusahaan perlu mengoptimalkan aspek pengembangan karier (X) agar kinerja karyawan (Y) dapat lebih optimal

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah
Depositing User: Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 24 Jun 2024 06:37
Last Modified: 24 Jun 2024 06:37
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/26818

Actions (login required)

View Item View Item