Abdullah, Abdullah (2021) HUBUNGAN KINERJA TATA USAHA DENGAN KEPUASAN PELAYANAN BAGI SISWA DI MA AL-ISTIQAMAH PEKAPURAN RAYA BANJARMASIN. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.
Text
1. PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf Download (4MB) |
|
Text
AWAL.pdf Download (747kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (98kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (409kB) |
|
Text
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (236kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (258kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (314kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (103kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (42kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (3MB) |
ABSTRAK
Kinerja tata usaha adalah hasil kerja yang dapat dicapai seseorang atau sekelompok orang dalam suatu organisasi, sesuai dengan wewenang dan tanggung jawab masing-masing dalam rangka mencapai tujuan organisasi bersangkutan secara legal, tidak melanggar hukum dan sesuai dengan moral maupun etika. Kinerja tata usaha apakah berkontribusi dengan kepuasan pelayanan siswa. Sehingga Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kinerja, tingkat kepuasan pelayan dan ada tidaknya hubungan kinerja tata usaha dengan kepuasan pelayann bagi siswa di MA Al-Istiqamah Pekapuran Raya Banjarmasin tahun ajaran 2020/2021. Dalam penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan kuantitatif yaitu pendekatan yang menggunakan pengukuran dan memerlukan data statistik. Proses pengumpulan data menggunakan instrumen angket dan dokumentasi yang berhubungan dengan kinerja tata usaha dengan kepuasan pelayanan bagi siswa di MA Al-Istiqamah Pekapuran Raya Banjarmasin. Adapun sampel yang diteliti yaitu siswa kelas XI A dan XI B di MA Al-Istiqamah Pekapuran Raya Banjarmasin. Data tersebut dikumpulkan dengan teknik editing, coding, scoring dan tabulating yang selanjutnya dianalisis secara deskriptif dengan menggunakan perhitungan SPSS. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kinerja tata usaha dengan kepuasan pelayanan bagi siswa dari hasil analisis dengan menggunakan Analisis data dilakukan secara univariat dan bivariat (menggunakan uji chi square dengan α = 0,05). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara kinerja tata usaha (X) dengan kepuasan pelayanan (Y) dari hasil analisis dengan menggunakan uji chi square. Koefisen korelasi menunjukkan nilai Asymp. Sig sebesar 0,027. Dengan nilai sig. 0,00 lebih kecil dari 0,05 dengan taraf kesalahan 5%. Karena nilai Asymp. Sig 0,027 < 0,05.
Item Type: | Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform L Education > L Education (General) |
Depositing User: | Pramubakti Syanie Raisya Hani |
Date Deposited: | 23 Aug 2021 00:25 |
Last Modified: | 23 Aug 2021 00:25 |
URI: | http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/17104 |
Actions (login required)
View Item |