EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

STRATEGI GURU PENDAMPING DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA SISWA TUNAGRAHITA DI SDN INKLUSI BENUA ANYAR 4 BANJARMASIN

Indriati, Nadia (2022) STRATEGI GURU PENDAMPING DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA SISWA TUNAGRAHITA DI SDN INKLUSI BENUA ANYAR 4 BANJARMASIN. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (371kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (990kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (185kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (604kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (457kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (211kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (391kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (192kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (403kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

ABSTRAK

Latar belakang penelitian ini adalah adanya siswa tunagrahita di SDN Inklusi Benua Anyar 4 Banjarmasin yang mengalami kesulitan dalam membaca seperti kesulitan dalam membedakan huruf-huruf tertentu seperti huruf b dan d, sulit untuk mengingat materi pembelajan dan juga sulit unuk berkonsentrasi saat belajar membaca. Guru pendamping menggunakan berbagai strategi dalam mengajarkan siswa tunagrahita membaca yang mana strategi tersebut disesuaikan dengan kemampuan siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi guru pendamping dalam meningkatkan kemampuan membaca siswa tunagrahita serta untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalam mengajarkan siswa tunagrahita membaca di SDN Inklusi Benua Anyar 4 Banjarmasin. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research), yaitu penelitian yang menggunakan metode pengambilan data di lapangan secara sistematis. Objek penelitian ini adalah strategi guru pendamping dalam meningkatkan kemampuan membaca siswa tunagrahita di SDN Inklusi Benua Anyar 4 Banjarmasin, dan subjek penelitian ini yaitu 1 orang guru pendamping kelas IV serta 1 orang siswi tunagrahita kelas IV. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Kemudian dianalisis secara deskriptif kualitatif berdasarkan hasil penyajian data yang didapat. Berdasarkan hasil analisis data, dapat disimpulkan bahwa strategi guru pendamping dalam mengajarkan siswa tunagrahita membaca yaitu strategi ekspositori (langsung), strategi kontekstual,st strategi individual, dan strategi bottom up. Adapun faktor pendukung yaitu penguasaan bahan ajar, penggunaan media pembelajaran, minat siswa dalam belajar, dan latar belakang pendidikan guru. Sedangkan faktor penghambat yaitu siswa lamban dalam belajar, siswa mudah lupa dengan materi pelajaran, siswa sulit berkonsentrasi, suasana hati saat belajar yang mudah berubah, serta suara siswa yang sangat pelan.

Item Type: Skripsi
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > L Education (General)
Depositing User: Pramubakti Syanie Raisya Hani
Date Deposited: 10 Aug 2022 06:54
Last Modified: 10 Aug 2022 06:54
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/20230

Actions (login required)

View Item View Item