EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Dampak Digitalisasi Pembayaran Zakat Terhadappeningkatan Penerimaan Zakat pada BAZNAS Kota Banjarmasin

Hafizah, Hidayatul (2023) Dampak Digitalisasi Pembayaran Zakat Terhadappeningkatan Penerimaan Zakat pada BAZNAS Kota Banjarmasin. Skripsi, Ekonomi dan Bisnis Islam.

[img] Text
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf

Download (139kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (6kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (660kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (390kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (139kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (555kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (8kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (14kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Penelitian ini di latar belakangi karena perkembangan teknologi digital yang terus meningkat tiap tahunnya yang menimbulkan perubahan pada sistem pengoperasian, dari pengopersian secara manual beralih pada sistem digital. Digitalisasi salah satu inovasi dalam strategi meningkatkan penerimaan zakat. Hal tersebut membuat BAZNAS Kota Banjarmasin melakukan pendigitalisasiannya pada pembayaran zakat. Oleh karena itu peneliti tertarik dengan penelitian ini, dengan bertujuan untuk mengetahui dampak yang ditimbulkan dengan adanya digitalisasi yang diterapkan BAZNAS Kota Banjarmasin pada pembayaran zakat. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research), dengan menggunakan pendekatan kualitatif, yaitu pendekatan yang memerlukan pemahaman secara mendalam dan menyeluruh. Subjek pada penelitian adalah BAZNAS Kota Banjarmasin, dan sumber data melalui pengumpulan data dengan menggunakan metode wawancara dan dokumentasi yang dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, bentuk penggunaan digitalisasi dalam penghimpunan zakat yang diterapkan BAZNAS Kota Banjarmasin yaitu pembayaran zakat melalui via transfer, scan QR Code, serta pemotongan langsung gaji ASN/PNS. Sosialisasi secara digital dengan memanfaatkan media sosial dan website. Serta penginputan laporan keuangan menggunakan aplikasi SIMBA (Sistem Manajemen Baznas). Digitalisasi pembayaran zakat memberikan dampak yang ditimbulkan secara umum berdampak positif, karena dapat dilihat dari penghimpunan dana pada laporan keuangan dari tahun 2019 sampai tahun 2021. Namun pada 2022 mengalami penurunan yang disebabkan perubahan pada sistem penerimaan keuangan antara UPZ Mesjid dan BAZNAS Kota Banjarmasin.

Item Type: Skripsi
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: FAHMI FAHMI FAHMI
Date Deposited: 01 Aug 2023 00:13
Last Modified: 01 Aug 2023 00:13
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/24530

Actions (login required)

View Item View Item