EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pembelajaran Maharah Kalam dengan model kooperatif tipe Co-op Co-op di kelas VI MI al-Istiqamah Pekapuran Raya Banjarmasin

Septiani, Dwi Kurnia (2024) Pembelajaran Maharah Kalam dengan model kooperatif tipe Co-op Co-op di kelas VI MI al-Istiqamah Pekapuran Raya Banjarmasin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (230kB)
[img] Text
Awal.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (584kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (871kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (218kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (496kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (189kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (467kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Proses penerapan pembelajaran maharah kalam menggunakan model kooperatif tipe co-op co-op di kelas VI hanya beberapa orang siswa yang aktif berbicara. Terlihat ketita siswa diberi kesempatan untuk maju kedepan untuk menyampaikan hasil diskusi karena siswa kurang memahami makna bahasa Arab dan siswa kurang percaya diri dalam menyampaikan pendapat dihadapan teman kelasnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan maharah kalam model kooperatif tipe co-op co-op di kelas VI dan menganalisis kendala pada saat penerapan model kooperatif dan solusi penyelesaian kendala pada saat penerapan model kooperatif tipe co-op co-op terhadap keterampilan berbicara bahasa Arab di kelas VI MI Al-Istiqamah Pekapuran Raya. Penelitian ini dikumpulkan menggunakan beberapa teknik seperti: wawancara, observasi, dokumentas. Kemudian seluruh data dianalisis secara deskriptif dan kualitatif. Subjek penelitian adalah guru bahasa Arab dan 30 siswa kelas enam MI Al-Istiqamah Pekapuran Raya. Objek penelitiannya adalah pembelajaran keterampilan berbicara melalui model pembelajaran kooperatif tipe co�op co-op. Hasil penelitian menunjukan bahwa guru bahasa Arab dalam mengajar maharatul kalam sudah optimal akan tetapi ada beberapa langkah yang tidak terlaksan dikarenakan guru kurang dalam manejemen kelas. Guru mengorganiris siswa dalam kelompok, guru menjadi fasilitator. Dalam penerapan maharah kalam dengan model kooperatif tipe co-op co-op siswa kurang percaya diri, siswa kurang terlatih berbicara bahasa Arab didepan siswa lain, dan kurang menguasai kosa kata. Setiap kendala tentunya memiliki upaya atau solusi seperti, guru mendorong dan memberikan motivasi kepada siswa agar siswa tersebut lebih percaya diri, berikan kesempatan siswa berbicara bahasa Arab agar siswa terbiasa, memberikan hafalan kosa kata dan membawa kamus bahasa Arab.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: mr Mahyuddinnor S.I.Pust
Date Deposited: 04 Apr 2024 02:46
Last Modified: 04 Apr 2024 02:46
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/26388

Actions (login required)

View Item View Item