EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

Pengaruh Model Pembelajaran Problem Posing Terhadap Hasil Belajar Siswa Muatan Pembelajaran IPA Materi Sistem Pencernaan Manusia i Kelas 5 SDN Mandurian Hilir Kabupaten Tapin

Alfisyah, Alfisyah (2024) Pengaruh Model Pembelajaran Problem Posing Terhadap Hasil Belajar Siswa Muatan Pembelajaran IPA Materi Sistem Pencernaan Manusia i Kelas 5 SDN Mandurian Hilir Kabupaten Tapin. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
Alfisyah_Surat Pernyataan.pdf

Download (39kB)
[img] Text
Alfisyah_Skripsi Bagian Awal.pdf

Download (457kB)
[img] Text
Alfisyah_Abstrak.pdf

Download (6kB)
[img] Text
Alfisyah_BAB I.pdf

Download (164kB)
[img] Text
Alfisyah_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (131kB)
[img] Text
Alfisyah_BAB III.pdf

Download (188kB)
[img] Text
Alfisyah_BAB IV.pdf

Download (232kB)
[img] Text
Alfisyah_BAB V.pdf

Download (43kB)
[img] Text
Alfisyah_DAPUS.pdf

Download (119kB)
[img] Text
Alfisyah_Lampiran.pdf

Download (2MB)

ABSTRAK

Latar belakang penelitian ini yaitu kemampuan pemecahan masalah siswa yang masih kurang dalam menyelesaikan soal latihan. Hal tersebut dibuktikan dengan perolehan nilai latihan siswa yang masih rendah. Salah satu penyebabnya, karena penggunaan model pembelajaran yang cenderung kurang tepat. Banyak model pembelajaran yang ditawarkan terkait dengan kemampuan pemecahan masalah, diantaranya model pembelajaran problem based learning, problem solving, discovery learning, dan problem posing. Penelitian ini menggunakan model pembelajaran problem posing. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh dan kontribusi model pembelajaran problem posing terhadap hasil belajar siswa kelas 5 SDN Mandurian Hilir. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian eksperimen. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi experiment dengan menggunakan rancangan intact-group comparison. Desain ini menggunakan pre-test dan post-test. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas 5 yang berjumlah 20 orang dengan sampel jenuh. Teknik pengumpulan data melalui tes dan non tes dengan menggunakan Teknik analisis data deskriptif, analisis uji prasyarat, dan analisis akhir. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan menunjukkan bahwa terdapat pengaruh penggunaan model pembelajaran problem posing terhadap hasil belajar siswa dengan nilai signifikansi, 0,045 < 0,05. Sehingga H0 ditolak H1 diterima. Kontribusi yang diberikan adalah sebesar 0,696 yang artinya pengaruh variabel Problem Posing (X) terhadap hasil belajar (Y) sebesar 69,6%.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Sri Yuniarti Fitria
Date Deposited: 04 Jun 2024 05:48
Last Modified: 04 Jun 2024 05:48
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/26610

Actions (login required)

View Item View Item