EMPOWERS IDR

Penelusuran Data IDR

Telusuri data di dalam IDR kami menggunakan fungsi penelusuran lengkap (Advanced).
Update Data IDR Terbaru

Lihat data yang sudah kami tambahkan ke IDR dalam seminggu terakhir.
Pedoman Unggah Mandiri

Sebelum mengupload dokumen, pastikan membaca Pedoman Unggah Mandiri untuk Depositor.
Traffic Pengunjung

Lihat traffic IDR kami. Dari mana mereka datang, device yang dipakai, konten apa saja yang mereka akses, cari dan lainnya

فعالية استخدام استراتيجية المخطط الفارغ (Empty Outline) بالتعليم التعاوني في تعليم مهارة القراءة لطلبة الصف السابع في مدرسة الإخوان المتوسطة الإسلامية بنجرماسين

Kamilah, Nur Adzkia (2023) فعالية استخدام استراتيجية المخطط الفارغ (Empty Outline) بالتعليم التعاوني في تعليم مهارة القراءة لطلبة الصف السابع في مدرسة الإخوان المتوسطة الإسلامية بنجرماسين. Skripsi, Tarbiyah dan Keguruan.

[img] Text
PERNYATAAN.pdf

Download (81kB)
[img] Text
AWAL.pdf

Download (1MB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (251kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (389kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (342kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (430kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (603kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (199kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (221kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (5MB)

ABSTRAK

Pembelajaran memerlukan inovasi dan kreativitas dalam prosesnya agar pembelajaran di dalam kelas tidak monoton. Semakin hari semakin banyak hal-hal baru yang dapat dijadikan sebuah kreasi yang digunakan untuk membantu tercapainya tujuan pembelajaran. Contohnya model, metode, strategi serta media pembelajaran. Maka dari itu peneliti tertarik untuk meneliti tentang efektivitas penggunaan strategi empty outline dengan cooperative learning dalam pembelajaran keterampilan membaca siswa kelas VII MTs Al Ikhwan Banjarmasin. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa efektif penggunaan strategi empty outline dengan cooperative learning untuk meningkatkan kemampuan siswa membaca teks bahasa arab. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan metode eksperimen. Populasi penelitian adalah seluruh kelas VII. Pengambilan sampel diambil dengan Teknik sampling jenuh. Adapun desain penelitian ini menggunakan kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Kelompok eksperimen diberi perlakuan dengan menggunakan strategi empty outline dengan cooperative learning sedangkan kelompok kontrol tanpa menggunakannya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan antara nilai pre-test dan posttest masing�masing kelas, akan tetapi tidak terdapat perbedaan yang signifikan dalam perbandingan kelas eksperimen dan kelas kontrol. Berdasarkan hasil perhitungan uji u dengan aplikasi IBM SPSS v.22 ialah nilai Sig (2-tailed) 0,174 lebih besar dari 0,05 maka Ha ditolak dan Ho diterima. Maka dari itu hasil penggunaan strategi empty outline dengan cooperative learning pada keterampilan membaca siswa tidak efektif.

Item Type: Skripsi
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Sri Yuniarti Fitria
Date Deposited: 20 Oct 2023 06:00
Last Modified: 20 Oct 2023 07:50
URI: http://idr.uin-antasari.ac.id/id/eprint/25095

Actions (login required)

View Item View Item